Cara Penggunaan E-Voucher Blibli


Syarat dan Ketentuan

Cara penggunaan ini khusus bagi Anda yang menerima informasi kode e-voucher Blibli atas program Mandiri Kartu Kredit. Adapun cara penggunaan e-voucher adalah sebagai berikut:

  1. Panduan menggunakan e-voucher Blibli:
  • Login ke aplikasi Blibli.
  • Nasabah dapat memilih barang belanjaan, lalu klik “Lanjutkan ke Pembayaran” untuk melanjutkan.
  • Pada bagian Voucher, masukkan kode voucher yang didapat pada kolom Kode Voucher lalu klik “Gunakan” untuk mengkonfirmasi.

  1. E-voucher berlaku untuk 1(satu) kali transaksi pembelanjaan barang fisik oleh satu pengguna.
  2. E-voucher tidak berlaku untuk produk:
  3. Logam mulia & perhiasan
  4. Bliblimart
  5. Ticket & Voucher
  6. Produk Digital
  7. Pembayaran tagihan
  8. Berlaku untuk pembayaran dengan menggunakan Mandiri Kartu Kredit (kecuali Corporate dan Distribution Card).
  9. Promo tidak dapat digabungkan.
  10. Apabila transaksi di-void atau dibatalkan, maka Bank berhak menarik kembali benefit e-voucher yang telah diberikan dengan mekanisme yang ditentukan oleh Bank.
  11. Dengan mengikuti promo ini, nasabah dianggap mengerti dan menyetujui semua syarat dan ketentuan yang berlaku. 

Promo Mandiri Kartu Kredit

Untuk Informasi promo menarik, silakan klik tautan berikut: bmri.id/offer